
wa 085743592988, Mengenal Bata AT dari Magelang,Fungsi dan Keunggulannya
07 September 2021 01:39 71 Sering kali dijumpai bata merah yang memiliki logo AT.Tapi apakah sebagian besar kalian tahu,darimana asal bata merah AT.
Bata merah AT ,pertama kali dibuat di daerah magelang oleh seorang pengrajin bata bernama mbah Atmo. Proses pembuatan bata AT sendiri dilakukan secara manual tradisional yang hingga kini masih tetap dipertahankan keasliannya. Meskipun dalam proses penggilingan tanah liatnya, saat ini sudah dibantu dengan menggunakan mesin, akan tetapi alat cetak dan proses pencetakanny masih tetap menggunakan cara manual tradisional.
Bata merah AT adalah bata merah asli dari magelang yang diproduksi langsung oleh UD.SSJ yang sudah sangat berpengalaman dalam bidang produksi bata merah dan terakota.sekalipun proses pencetakanny dengan cara manual tradisional,kualitas bata merah AT ud.ssj sama bagusnya dengan bata merah yg dicetak menggunakan mesin press.
Selain itu kami juga bekerja sama dengan banyak petani produsen bata merah AT yang sudah memenuhi standar kualitas dari UD SSJ,sehingga untuk masalah stok/ketersediaan dan kualitas sudah tidak diragukan lagi.
*Bahan Baku :
Bata merah AT produksi UD SSJ dibuat dengan cara manual tradisional menggunakan bahan baku tanah liat murni yang berkualitas tanpa campuran.
Sehingga bata merah yang dihasilkan memiliki kualitas dan durability yang lebih baik.
*Ukuran Bata AT :
Bata merah AT memiliki ukurn cetakan 22 x 11 4.5 cm
Sangat cocok digunakan untuk bangunan tinggi bertingkat, bangunan-bangunan komersil bertingkat serta hunian pribadi yang mau dibuat bertingkat ataupun tidak.karena bata merah AT tersebut memiliki bobot yang ringan namun tanpa mengkurangi kualitas dari bata AT tersebut.
*Fungsi Bata AT :
Bata AT memiliki permukaan yang kasar,sehingga sangat cocok apabila diaplikasikan untuk dinding yang hendak di plester atau sebaiknya tidak diekspouse, kecuali jika ada kebutuhan khusus atau memang ingin menampilkan sisi naturalnya
Akan tetapi dalam memilih bata merah, juga tidak bisa sembarangan. teman-teman juga harus tahu ciri-ciri bata merah yang berkualitas dan tidak. teman-teman bisa cek di artikel kami mengenai cara mengenali bata merah yang berkualitas baik dan kurang baik.
Atau teman- teman bisa percayakan langsung pada kami UD.SSJ.UD. SSj adalah produsen bata merah yang memproduksi berbagai macam jenis bata merah, genteng,terakota dan keramik. Anda tinggal duduk aja dirumah, biar kami yang memenuhi kebutuhan bata merah anda.Kami akan pastikan bata merah yang sampai di tangan anda adalah bata merah yang berkualitas.
Caranya mudah, silahkan kunjungi website kami di udssj.com atau temukan kami di marketplace, atau bisa juga hubungi kami langsung di
08574 3599 2988.